Suara.com - Dalam berbelanja, manusia selalu ingin mendapatkan dua hal yakni murah dan mudah. Belanja mudah bisa dilakukan lewat marketplace, salah satunya Shopee.
Namun, untuk mendapatkan belanja murah di Shopee diperlukan berbagai tips. Berikut cara membeli barang murah di Shopee seperti dilansir dari berbagai sumber.
1. Manfaatkan Promo Belanja Tanggal Cantik
Shopee kerap memberikan diskon besar-besaran melalui flash sale atau live sale di tanggal-tanggal cantik, antara lain promo 11.11 atau 10.10 akhir-akhir ini. Promo tersebut dapat dimanfaatkan untuk mendapatkan diskon di luar diskon reguler.
2. Belanja di Shopee Grosir
Shopee grosir biasanya mengakomodir kebutuhan belanja dalam jumlah besar sehingga harganya lebih murah. Banyak barang dijual dengan sistem grosir antara lain fashion, makanan, minuman, dan kebutuhan bayi.
Keunggulan lainnya dari fitur Shopee Grosir adalah adanya top ranking 100 besar yang mengurutkan produk-produk favorit. Dengan demikian, calon pembeli memiliki cukup referensi untuk memilih produk.
3. Manfaatkan Voucher Diskon Toko
Voucher diskon yang disediakan oleh toko bisa dimanfaatkan untuk menunjang belanja hemat. Hanya saja voucher tidak dikeluarkan sewaktu-waktu oleh toko sehingga pembeli harus memantaunya setiap waktu.
Baca Juga: 50 Persen Produk di Lazada dan Shopee Impor, Pemerintah 'Paksa' Tutup
4. Cashback
Selain diskon, fitur lain yang bisa kamu nikmati adalah cashback. Dengan memanfaatkan situs cashback kamu bisa mendapatkan potongan harga sesuai dengan jumlah tertera.
Berbeda dengan diskon yang akan langsung dipotong ketika melakukan checkout, sistem cashback mengharuskanmu untuk membayar penuh terlebih dahulu baru kemudian menerima kembaliannya setelah barang diterima. Walau manfaatnya tidak langsung terasa, sistem cashback tetap memberikan manfaat untuk belanja barang murah di Shopee.
5. Pakai Filter Produk Termurah
Untuk mencari produk yang sesuai dengan kebutuhan kantongmu manfaatkan filter harga termurah. Kamu bisa mengaplikasikan filter dari harga rendah ke tinggi untuk mencari produk dengan harga sesuai.
Selain itu, filter lain yang bisa digunakan adalah dengan mencari toko dengan rating tinggi atau toko dengan penjualan terbanyak agar kamu lebih berpeluang mendapatkan barang sesuai dengan harganya.
Berita Terkait
-
Cara Pinjam Uang dari Shopee, Wajib Baca Syarat Lengkap dan Ketentuan
-
5 Cara Mudah Mulai Jualan di Shopee, 100 Persen Gratis
-
6 Langkah Cara Bayar Shopee Paylater: Bisa Pilih yang Gratis Admin
-
Cara Kredit Hp di Shopee, Syarat Mudah dan Cicilan Murah
-
Cara Ganti Username Shopee Untuk Penjual dan Pembeli
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Digitalisasi Pengadaan Barang dan Jasa Kini Tak Terelakkan Lagi
-
Banjir Karawang, Peruri Kirim Bantuan Logistik
-
Danantara: Tender Pembangkit Listrik Tenaga Sampah di 4 Daerah Diumumkan Februari
-
Menangis di DPR, Dirut PLN Ungkap Dahsyatnya Kerusakan Infrastruktur Listrik di Aceh
-
Intip Gaji Syifa, WNI yang Viral Gabung Tentara Militer AS
-
Dari Pinjam Tetangga ke Pinjol, Tradisi Baru Jelang Ramadan
-
Target Harga BBCA Usai Sahamnya Ambles Hari Ini
-
Pulihkan Layanan Dasar, Kementerian PU Percepat Rehabilitasi Sanitasi Pascabencana di Aceh Tamiang
-
Juli Mulai Jual Beli, Proyek Pipa Gas Cisem II Ditargetkan Rampung Maret 2026
-
Indonesia-Inggris Resmi Teken Kemitraan Strategis EGP di London