Suara.com - Aplikasi Gojek memiliki fitur baru yang memudahkan pengguna aplikasi yakni Koin Gopay. Cara dapat Koin Gopay pun sangat mudah. Pengguna hanya perlu menggunakan layanan Goride/Gocar, Gofood, Gosend, dan belanja di Tokopedia untuk memperoleh tambahan koin Gopay.
Melansir situs resmi Gojek, Koin Gopay adalah sistem poin universal dalam bentuk saldo cashback yang diberikan sebagai reward kepada pengguna. Reward ini diperoleh setelah menyelesaikan transaksi. Kamu bisa menggunakan Koin Gopay sebagai potongan pembayaran saat melakukan transaksi.
Nilai nominal 1 Koin Gopay sama dengan Rp1. Masa kadaluarsa koin ini berlaku hingga akhir tahun berikutnya, misalnya Koin Gopay yang didapat pada 2022 akan kadaluwarsa pada 31 Desember 2023.
Pastikan kamu sudah melakukan pembaruan ke aplikasi Gojek terbaru untuk dapat menikmati fitur Gopay Coins ini. Berikut akan dijelaskan cara-cara memperoleh Koin Gopay.
Transaksi di Layanan Gojek/Goride/Gocar/Gobluebird
1. Tentukan alamat penjemputan dan tujuan bepergian. Klik opsi Voucher untuk melihat daftar promo yang dimiliki.
2. Pilih voucher dengan benefit cashback Gopay Coins. Klik Apply untuk menggunakan voucher.
3. Pastikan voucher sudah aktif. Klik Order Goride/Gocar/Gobluebird untuk melanjutkan pesananmu.
4. Kamu akan mendapatkan notifikasi cashback Gopay Coins setelah pesanan selesai
Baca Juga: Akumulasi Kerugian GOTO Makin Bengkak Jadi Rp 85 Triliun, Berikut Datanya
Gofood
1. Tentukan pilihan restoran dan alamat pengiriman serta lengkapi pesanan makanan. Klik opsi Promo untuk melihat daftar promo yang dimiliki.
2. Pilih voucher dengan benefit cashback Gopay Coins. Klik Apply untuk menggunakan voucher.
3. Pastikan voucher sudah aktif. Klik Order untuk melanjutkan pesananmu.
Gosend
1. Tentukan alamat tujuan dan penjemputan paket. Pilih layanan yang ingin digunakan. Pilih metode pembayaran.
Berita Terkait
-
Kolaborasi Tokopedia dan BRI Lewat Kartu Kredit Diyakini Akan Berdampak Positif
-
Mundurnya CEO Gojek Dinilai Tak Berdampak Besar ke Perusahaan
-
Tak Perlu Ke Luar Rumah, Ini 6 Cara Membayar PBB Online
-
BRI dan Tokopedia Luncurkan Kartu Kredit Tokopedia Card
-
Akumulasi Kerugian GOTO Makin Bengkak Jadi Rp 85 Triliun, Berikut Datanya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Perpanjangan PPN DTP 100 Persen, Rumah Tapak di Kota Penyangga Jadi Primadona
-
Sinergi Strategis Hilirisasi Batu Bara, Wujudkan Kemandirian Energi Nasional
-
OJK Blokir 127 Ribu Rekening Terkait Scam Senilai Rp9 Triliun
-
Bulog Gempur Aceh dengan Tambahan 50.000 Ton Beras: Amankan Pasokan Pasca-Bencana dan Sambut Ramadan
-
Swasembada Beras Sudah Sejak 2018, Apa yang Mau Dirayakan?
-
Kemenperin Adopsi Sistem Pendidikan Vokasi Swiss untuk Kembangkan SDM
-
Dukung Ekonomi Kerakyatan, Bank Mandiri Salurkan KUR Rp 41 Triliun hingga Desember 2025
-
Realisasi Konsumsi Listrik 2025 Tembus 108,2 Persen dari Target
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara di Aceh Tamiang, 7 Blok Rampung untuk 84 KK