Suara.com - Membukakan rekening tabungan untuk anak merupakan salah satu langkah untuk memperkenalkan pengelolaan keuangan. Dengan memiliki rekening tabungan, anak dapat belajar mengatur pengeluaran, mengelola tabungan, dan merencanakan finansial.
Untuk keperluan tersebut, orangtua dapat membukakan rekening tabungan khusus anak berusia 12-17 tahun di BRI, yakni Tabungan BRI Junio. Agar menabung menjadi kebiasaan bagi anak, Tabungan BRI Junio Rencana merupakan opsi terbaik.
Dengan Tabungan BRI Junio Rencana, anak diharuskan menabung rutin tiap bulan. Besaran tabungannya bisa disesuaikan berdasarkan tiering yang ditawarkan oleh BRI.
Pertama, paket A dengan setoran bulanan Rp 1 juta selama 12 bulan. Kedua, paket B dengan setoran Rp 750.000 dalam jangka waktu 24 bulan. Ketiga, paket C berupa setoran bulanan sebesar Rp 1 juta untuk 12 bulan. Keempat, paket D berupa setoran bulanan sebesar Rp 750.000 untuk jangka waktu 24 bulan.
Selain bisa menanamkan kebiasaan menabung sejak dini, BRI juga menyediakan hadiah menarik buat anak jika membuka Tabungan BRI Junio Rencana dengan setoran awal Rp 5 juta dan ditahan selama 12 bulan.
Nasabah yang memilih paket A dan paket B bisa mendapatkan hadiah berupa dua tiket masuk KidZania. Sementara itu, nasabah yang memilih paket C dan paket D bisa mendapat hadiah berupa saldo BRImo sebesar Rp 500.000. Setiap hadiah yang ditawarkan memiliki kuota terbatas, yakni sebesar 250 untuk setiap paket. Program tersebut berlaku hingga 31 Desember 2024.
Selain keuntungan tersebut, ada pula benefit lain yang bisa didapat saat membuka Tabungan BRI Junio Rencana, yakni kemudahan transaksi real-time online dan offline di seluruh ATM BRI di Indonesia, bunga tabungan kompetitif, dan kartu ATM gambar karakter favorit. Nasabah juga bisa mendapat gratis cover asuransi kecelakaan diri hingga Rp 150 juta.
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana pun cukup mudah. Orangtua yang telah memiliki rekening tabungan BRI bisa mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.
Baca Juga: Reksadana BRI Balanced Reguler Income Fund Catat Dana Kelolaan 32%
Lalu, siapkan dokumen kartu keluarga (KK) atau akte kelahiran anak dan fotokopi NPWP orangtua. Jika sudah, orangtua dan anak bisa mendatangi unit BRI terdekat untuk melakukan pendaftaran dan auto fund transfer (AFT).
Yuk segera buat Tabungan BRI Junio Rencana agar anak terbiasa menabung, dapatkan pula reward menarik dari BRI. Info lebih lanjut kunjungi bbri.id/juniorencana24.
Nah selain Junio Rencana, moms and dads juga bisa membukakan rekening Tabungan BRI Junio via BRImo. Pembukaan rekening via BRImo dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun yang akan selesai dalam beberapa menit. Moms and dads juga bisa memanfaatkan fitur transfer otomatis dari rekening orangtua ke rekening anak. Banyak bukan keuntungan yang bisa didapatkan dengan jadi nasabah BRI?
Jadi tunggu apalagi? Yuk segera buka rekening Tabungan BRI karena Tabungan BRI Pas Buatmu!
Berita Terkait
-
BRI Setor Dividen Hampir Rp100 Triliun ke Kas Negara
-
Hasil Persebaya vs Persis Solo: Malik Risaldi Bawa Bajul Ijo Menang Comeback 2-1
-
Hasil BRI Liga 1: Lucas Morelatto Gemilang, Barito Putera Permalukan Semen Padang
-
Orang RI Makin Doyan Transaksi Pakai QRIS
-
BRI Liga 1 Kembali Disorot, Kandang Semen Padang Bak Coffee Shop Mangkrak, Ada Ularnya Pula!
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Wamen ESDM Gandeng PPATK Usut Aliran Dana Tambang Ilegal Rp992 Triliun
-
OJK Sambut Keingingan Danantara untuk Jadi Pemegang Saham PT BEI
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Belum Resmi Dicabut ESDM, Status Izin Tambang Martabe Masih Menggantung?
-
Jamin Kepastian Usaha, Pengalihan Tambang Emas Martabe ke Perminas Tunggu Hasil Evaluasi
-
OJK Segera Cari Plt Dirut BEI, Ini Bocorannya
-
Kepercayaan Industri Awal 2026 Menguat, IKI Lebih Tinggi Dibanding Januari Tahun Lalu
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Purbaya Senang Dirut BEI Mundur: Bukan Saya yang Bayar Gajinya
-
MBG Bakal Manfaatkan Proyek Peternakan Ayam Merah Putih Besutan Danantara