Suara.com - Persiapan pelaksanaan Liga 1 2021/2022 terus dilakukan. Termasuk, wacana kemungkinan kehadiran penonton di stadion.
Bukan tidak mungkin suporter bisa hadir secara terbatas dengan menerapkan protokol kesehatan (prokes) yang ketat. Tentu saja hal itu penting dilakukan mengingat masih dalam masa pandemi Covid-19.
Selain itu, ada beberapa syarat yang diminta kepada penonton. Seperti memperlihatkan sertifikat vaksin dan harus melakukan swab antigen.
"Masih dibicarakan termasuk wacana dengan penonton terbatas. Jadi prokesnya, kami minta ke Kemenkes, (misal) penonton harus divaksin tapi kalau masuk (tetap) harus di swab antigen atau GeNose," kata Iriawan kepada awak media, Kamis (29/4/2021).
Iriawan menegaskan, dalam pelaksanaan Liga 1 musim 2021/2022 yang terpenting ialah memberikan keselamatan kepada seluruh pemangku sepakbola, termasuk suporter dan masyarakat umum.
Oleh karenanya, pertemuan membahas segalha sesuatunya dengan berbagai pihak menjadi agenda wajib untuk meminta masukan terkait pelaksanaan liga yang aman.
"Kita sedang melakukan rekomendasi dulu ke Satgas Covid, Kemenpora, Kemenkes, setelah itu keluar, seminggu setelah jalan kita akan jalan manajer meeting dan survey stadion," jelasnya.
"Yang penting rekomendasi dari stakeholder tiga ini baru kita ajukan ke kepolisian," pungkas mantan Kapolda Metro Jaya tersebut.
Liga 1 2021/2022 dijadwalkan bergulir pada 3 Juni mendatang. Dua minggu setelah dilanjutkan dengan Liga 2 yang bakal digulirkan.
Baca Juga: LIB Sambangi Mabes Polri, Bahas Perizinan Liga 1 dan Liga 2
Berita Terkait
-
Alasan PSSI Cari Hotel hingga Bus Sendiri Selama di Arab Saudi, Ada Gangguan Keamanan?
-
Di Tengah Badai Cedera, Timnas Indonesia Ditarget Dapat 6 Poin Lawan Arab Saudi dan Irak
-
Kacau, Protes PSSI Soal wasit Timur Tengah Masih Digantung FIFA dan AFC
-
Bukan Cuma Sewa Hotel, PSSI Cari Bus Sendiri untuk Skuad Timnas Indonesia di Arab Saudi
-
Yoshimi Ogawa Murka ke Wasit Super League: Kinerja Tak Sesuai Ekpektasi!
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Jordi Amat: Timnas Indonesia Tinggal 2 Langkah Lagi ke Piala Dunia
-
Resmi! Lionel Messi Balik ke Negeri Vrindavan Setelah 14 Tahun
-
Martin Keown Wanti-wanti Duo Bek Arsenal Jelang Derby London
-
Target Gila Nathan Tjoe-A-On: Bawa Indonesia ke Piala Dunia, Willem II ke Eredivisie
-
Alejandro Garnacho Bongkar Cerita Sedih Saat Berada di Neraka Setan Merah
-
Timnas Indonesia vs Arab Saudi dan Irak: Duel Kapten Muda Jay Idzes Lawan Veteran
-
Graham Arnold Ikuti Cara Herve Renard, Siapkan Strategi Rahasia Lawan Indonesia
-
Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026: Persiapan, Regulasi, hingga Jadwal
-
Rombongan Pertama Tiba! 5 Bintang Timnas Indonesia Sudah Mendarat di Arab Saudi
-
Irak Panik Jelang Lawan Timnas Indonesia, Media Dibungkam Dilarang Kritik