Suara.com - Duel Levante vs Barcelona kompetisi kasta tertinggi Liga Spanyol, La Liga, akan digelar di Ciutat de Valencia, Rabu (12/5/2021) dini hari WIB. Barcelona akan melakoni laga tandang ke Levante di jornada 36.
Sementara kompetisi Liga Inggris 2020/2021 memasuki penghujung musim dan fase-fase krusial. Laga pekan ke-36 akan menghadirkan big match Manchester United vs Leicester City.
Berikut lima berita sepak bola terkini dan hits versi Suara.com, periode Senin (11/5/2020) :
1. Prediksi Levante Vs Barcelona: Head to Head, Peluang dan Skor
Duel Levante vs Barcelona kompetisi kasta tertinggi Liga Spanyol, La Liga, akan digelar di Ciutat de Valencia, Rabu (12/5/2021) dini hari WIB. Barcelona akan melakoni laga tandang ke Levante di jornada 36.
Masih tertahan di posisi tiga klasemen dan hanya terpaut dua poin dari Atletico, kemenangan menjadi harga mati bagi Barcelona jika ingin menjaga kans merebut gelar La Liga.
2. Prediksi Manchester United vs Leicester, Laga Pekan ke-36 Liga Inggris
Kompetisi Liga Inggris 2020/2021 memasuki penghujung musim dan fase-fase krusial. Laga pekan ke-36 akan menghadirkan big match Manchester United vs Leicester City.
Baca Juga: MU vs Leicester, Solskjaer Berharap Tak Ada 'Jebolan' Lagi di Old Trafford
Manchester United akan menerima lawatan Leicester City di Old Trafford, Rabu (12/5/2021) dini hari nanti pukul 00.00 WIB.
3. Prediksi Napoli vs Udinese: H2H, Skor, hingga Susunan Pemain
Napoli akan kembali melanjutkan perjuangannya untuk lolos ke Liga Champions musim depan saat menjamu Udinese dalam laga pekan ke-36 Liga Italia.
Pertandingan Napoli vs Udinese akan berlangsung di Stadion Diego Armando Maradona, pada Rabu (12/5/2021) pukul 01.45 WIB.
Tag
Berita Terkait
-
Besiktas Ingin Pinjam Ter Stegen dari Barcelona
-
Eks Bintang Liverpool Terancam Bangkrut Usai Diterpa Badai Masalah: Bisnis Gagal hingga Konflik
-
Legenda Belanda Klaim Lamine Yamal Bisa Lampaui Lionel Messi
-
AC Milan Siapkan Manuver Besar Gaet Robert Lewandowski tapi Mr The Body Ragu
-
Striker 16 Tahun Bertubuh Besar Jadi Rebutan Manchester United dan Dortmund
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Hasil BRI Super League: Remontada Persija, Jungkalkan Persik Kediri 3-1
-
Catat! Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Dear Erick Thohir! Sejarah Tercipta di Solo, Timnas Indonesia CP Lolos IFCPF World Cup 2026
-
Hadapi Irlandia Utara, Gennaro Gattuso Pesimis Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Ranking FIFA Terbaru: PSSI Fokus SEA Games 2025, Indonesia Makin Ketinggalan
-
Prediksi Inggris Bakal Berada di Grup Neraka Piala Dunia 2026, Haaland Cs Jadi Ancaman
-
Persib Bandung vs Dewa United, Jan Olde Riekerink Pede Targetkan Kemenangan
-
Zico Angkat Suara Soal Klaim Cristiano Ronaldo sebagai Pemain Paling Komplet Sejagat
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
3 Penilaian PSSI Anggap Nova Arianto Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20