Suara.com - Update Covid-19 global mengabarkan Korea Utara yang masih berperang melawan virus, bahkan pemerintahannya melakukan tes Covid-19 pada sungai, danau, udara, air hingga sampah.
Di sisi lain, data Worldometers, Jumat (27/5/2022) menunjukan total infeksi di dunia mencapai 530 juta, dengan total 6,3 juta kematian. Kini total kasus aktif atau jumlah orang yang masih bisa menularkan Covid-19 mencapai 23,1 juta.
Mengutip Channel News Asia, Korea Utara sedang berjuang melawan gelombang Covid-19 pertamanya. Negara tertutup itu akhirnya melakukan lockdown atau penguncian nasional.
Kini negara yang dipimpin Kim Jong Un itu juga sedang melakukan desinfeksi di seluruh negeri, dan hal itu membuahkan hasil dengan menurunnya jumlah kasus demam yang melanda masyarakatnya.
Klaim ini disampaikan meskipun di negara itu belum memiliki kapasitas tes Covid-19 yang mumpuni, terlebih sebagian besar masyarakatnya belum divaksinasi Covid-19. Ditambah alat kesehatan dan fasilitas kesehatan di negara itu juga sebagai terbatas.
Adapun per hari, ada sekitar 100.460 kasus demam. Tapi tren kasus harian ini cenderung menurun dibanding minggu sebelumnya 200 ribu kasus per hari.
Sebelumnya, dengan berbagai keterbatasan kondisi di Korea Utara, Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO mengkhawatirkan adanya varian baru sebagai dampak dari banyaknya warga yang terinfeksi tapi belum divaksinasi.
Kini total kasus demam yang mengarah pada Covid-19 di Korea Utara mencapai 3,2 juta kasus dari total 25 juta penduduk. Sedangkan kasus kematian total 69 orang sudah meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Hajar Belanda, Korea Utara Juara Piala Dunia U-17 Putri 2025
-
Anggaran Daerah Dipotong, Menteri Tito Minta Pemda Tiru Jurus Sukses Sultan HB X di Era Covid
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia Berpeluang Disalip Korea Utara
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
5 Buah Tinggi Alkali yang Aman Dikonsumsi Penderita GERD, Bisa Mengatasi Heartburn
-
Borobudur Marathon Jadi Agenda Lari Akhir 2025
-
Waspada Konsumsi Minuman Soda Diet, Temuan Terbaru Sebut Risiko Penyakit Hati Naik hingga 60%
-
Inovasi Kedokteran Gigi yang Siap Ubah Layanan Kesehatan Mulut Indonesia
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?
-
Gaya Hidup Modern Picu Kelelahan, Inovasi Wellness Mulai Dilirik Masyarakat Urban
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda