Suara.com - Tempat wisata di Penajam Paser Utara menarik untuk dikunjungi.
Ya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi telah mengumumkan Ibu Kota negara akan dipindahkan ke Kalimantan Timur (Kaltim). Tepatnya, sebagian di Kabupaten Penajam Paser Utara dan sebagian di Kutai Kertanegara.
"Saya ingin menyampaikan, lokasi ibu kota baru yang paling ideal adalah di Kabupaten Penajam Paser Utara dan sebagian di Kutai Kertanegara," kata Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Senin (26/8/2019).
Sebagai informasi, selain menjadi lokasi ibu kota baru yang paling ideal, Penajam Paser Utara juga memiliki beberapa tempat wisata.
Berikut tempat wisata di Penajam Paser Utara!
Pantai Corong
Salah satu tempat wisata di Penajam Paser Utara adalah Pantai Corong.
Pantai ini berada di Kelurahan Tanjung Tengah, Kecamatan Penajam, Kabupaten Penajam Paser Utara.
Banyak event di Penajam Paser Utara yang digelar di Pantai Corong. Salah satunya adalah Festival Layang-layang Penajam Paser Utara yang bertaraf internasional.
Baca Juga: Pengusaha Siap Ekspansi Bisnis ke Penajam Paser Utara dan Kukar
Pantai Tanjung Jumlai
Pesona Penajam Paser Utara tak hanya Pantai Corong, ada lagi pantai di Penajam Paser Utara yang tak kalah eksotis, namanya Pantai Tanjung Jumlai.
Pantai Tanjung Jumlai berada di Kelurahan Tanjung Tengah, Kecamatan Penajam.
Pulau Gusung
Saat liburan di Penajam Paser Utara, Anda wajib mengunjungi Pulau Gusung. Apalagi bagi Anda para pecinta olahraga diving atau selam.
Salah satu wisata andalan Penajam Paser Utara ini berada di wilayah perairan Pantai Tanjung Jumlai, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.
Berita Terkait
-
Media Vietnam Beri Vonis Brutal, Sebut 2025 Jadi Tahun Tergelap Sepak Bola Indonesia
-
Mees Hilgers Ganti Agen Saat Kontrak di Ujung Tanduk, Sinyal Hengkang dari FC Twente?
-
Bos BEI Incar Pasar Modal RI Masuk 10 Besar Bursa Dunia
-
6 Film Indonesia Tayang Lebaran 2026, dari Horor hingga Drama Keluarga
-
Curahan Hati Miliano Jonathans Soal Mimpi Piala Dunia Timnas Indonesia Pupus
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan