Suara.com - Ketua Tim Kuasa Hukum Jessica Kumala Wongso, Otto Hasibuan masih meragukan keterangan yang disampaikam ahli Psikologi, Antonia Ratih Andjayani yang menyebutkan tidak ada niatan Jessica untuk menolong Mirna saat mengalami koleps usai meminum es kopi Vietnam.
Otto pun meminta jaksa penutut umum untuk memutarkan rekaman kamera pengawas atau CCTV Kafe Olivier pada pukul 17.27 WIB. Saat itu memperlihatkan saat Mirna dipindahkan ke kursi roda.
"Kelihatan kok gerakannya diam saja. Respon menujukkan hanya Hanie saja," kata Antonia di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Senin (15/8/2016).
Spontan, keluarga Mirna yang duduk di kursi panjang pengunjung bertepuk tangan.
Lantas, Otto pun mengomentari untuk menyela pernyataan Antonia, Menurut Otto, Hanie pun hanya diam saja ketika Mirna dibawa ke kursi roda oleh para pegawai kafe Olivier.
"Hani di belakang tuh, lihat nih. Apa yang saudara lihat, ahli. Sampaikan apa yang saudara lihat, anda di sumpah," timpal Otto.
Namun, Antonia menilai jika tidak ada reaksi panik dari gerakan dan gestur Jessica meskipun terlihat mencoba menolong Mirna saat diangkat ke kursi roda.
"Sebelumya banyak yang bisa dilakukan. Saya memberikan kesimpulan, sebagai teman dekat, ada hal-hal yang tidak dilakukan secara signifikan," kata dia.
Antonia tetap bersikukuh jika gerakan dan gestur Jessica memperlihatkan dirinya tidak panik melihat kondisi Mirna yang tak sadarkan diri.
"Bagaiamana gestur dia, gerakan dia. kelihatan kok di situ (rekaman CCTV)," Antonia menambahkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kejar Target Sebelum Ramadan, Mendagri Minta Bantuan 15 Ribu TNI-Polri Bersihkan Lumpur Sumatra
-
OTT Pegawai Pajak, DJP Siap Beri Sanksi jika Terbukti Korupsi
-
Rocky Gerung Terpantau Turut Hadiri Rakernas PDIP di Ancol
-
Ganjar Soroti Pelaksanaan Demokrasi dan Isu Pilkada di Rakernas PDIP 2026
-
Tolak Wacana Pilkada via DPRD, Ganjar: Sikap PDI Perjuangan Sangat Jelas!
-
Dosen Utama STIK: UU ITE Tak Melemah, Penyebar Hoaks Tetap Bisa Dipidana!
-
AMLI Soroti Dampak Ranperda KTR: Usaha Reklame Tertekan, Tenaga Kerja Terancam
-
Dasco Persilakan Tito Lanjut Pimpin Pemulihan Aceh: DPR Fokus Anggaran dan Mengawasi
-
Dasco Pimpin Rapat di Aceh: Minta Pendataan Rumah Rusak Dikebut Sepekan
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis