Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih Sandiaga Uno mengklaim sudah ada 97 persen masyarakat DKI Jakarta yang siap menantikan kiprahnya di Ibu Kota. Hal itu berdasarkan hasil survei.
"Ada 97 persen warga Jakarta sudah siap menerima dan percaya diri terhadap kepemimpinan yang akan mulai bertugas mulai hari Senin," kata Sandi di Jalan Tirtayasa II, Jakarta Selatan, Jumat (13/10/ 2017).
Dengan demikian, tidak sulit bagi mereka untuk meyakinkan warga Jakarta terhadap kepeminpinan dirinya dan Anies Baswedan. Lagi pula, program Anies-Sandi tidak hanya dikenal di kalangan pemilih mereka saja.
"Baik nomor 1 maupun nomor 2 justru sangat mengenali program-program kami. Dan ini merupakan modal buat kami," ujar Sandi.
Kepercayaan dan harapan publik yang tinggi akan semakin memotivasi Anies-Sandi dalam merealisasikan program-program yang ditunggu warga Jakarta. Kedepan, ia menggarisbawahi tak akan sembarangan mengeluarkan kebijakan.
"Kami semakin yakin hasil sumbangsih pemikiran ini bisa untuk menciptakan lapangan pekerjaan, pendidikan yang lebih baik, dan juga biaya hidup yang terjangkau kedepan," kata Sandi.
Berita Terkait
-
Tidak Semua Program Anies-Sandi Terakomodasi di RAPBD 2018
-
Serapan APBD Rendah, Anies-Sandi Harus Habiskan Rp425 M per Hari
-
Polisi Periksa Sandiaga Uno Setelah Resmi Dilantik
-
Tak Ragukan Anies-Sandi, Djarot: Beliau Paham Tentang Jakarta
-
Dibanding Sandiaga, Lebih Sulit Memotret Anies Baswedan, Kenapa?
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Usai Ada Putusan MK, Prabowo Diminta Segera Tarik Polisi Aktif dari Jabatan Sipil
-
Gaungkan Jurnalisme Berkualitas, Forum Pemred Gelar Run For Good Journalism 2025 Besok
-
Tak Berkutik! Pria Viral yang Siksa dan Jadikan Pacar Komplotan Kriminal Diringkus di Cilincing
-
Tingkatkan Literasi Perlindungan Jaminan Sosial Pekerja, BPJS Ketenagakerjaan Gelar Acara Bedah Buku
-
Dari Duren Sawit ke Padalarang: Polda Metro Ungkap Penyelundupan Pakaian Bekas Impor 207 Ballpress!
-
Kejuaraan Atletik Asia Tenggara, Sumut Catatkan Rekor Baru
-
Manfaatkan Aset Daerah, Pemprov Sumut Ajukan Ranperda Tambahan Modal ke Bank Sumut
-
41 Ribu Siswa di Nias Nikmati Sekolah Gratis Program PUBG Mulai Tahun Depan
-
Ketua DPD RI Dorong Investasi Transportasi dan Mobilitas Berkelanjutan di COP30 Brasil
-
Komisi III DPR Bakal Bentuk Panja Reformasi Polri hingga Pengadilan, Bakal Disahkan Pekan Depan