Suara.com - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bertemu diam-diam tanpa diketahui oleh wartawan. Padahal wartawan sedari siang menunggu Puan di kediaman Prabowo di kediamannya Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (17/7/2018).
Sebelumnya, santer terdengar bahwa pertemuan antara Prabowo dengan Puan akan dilakukan di kediamannya, namun tanpa sepengetahuan wartawan yang menanti di luar rumah, Prabowo keluar dengan menggunakan mobil putih. Ia kembali pada pukul 17.14 WIB dengan menggunakan mobil yang berbeda.
Saat dikonfirmasi, Prabowo pun menolak untuk memberitahu secara pasti dimana pertemuan tersebut dilakukan.
"Ada deh, masa semuanya dikasih tahu," kata Prabowo di kediamannya, Selasa (17/7/2018).
Namun ia membenarkan jika dirinya baru saja bertemu dengan Menko PMK tersebut. Ia menyebut pertemuan tersebut sebagai tanda persahabatan dan kekeluargaan. Sebab, ia mengklaim hanya membicarakan hal-hal yang ringan.
"Baru saja saya berjumpa dengan mbak Puan," kata Prabowo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
4 Kementerian Bakal Godok Aturan Pembatasan Gim Online Setelah Insiden Mengerikan di SMAN 72 Jakarta
-
Maling Motor Bersenjata Mainan di Taman Sari Bonyok Parah, Ternyata RK Residivis Kakap
-
Ketua DPD RI Pimpin Dukungan World Peace Forum: Indonesia Diklaim sebagai Contoh Harmoni Dunia
-
Segera Punya SLHS! BGN Bakal Tutup Sementara SPPG yang Tak Daftar ke Dinkes
-
Di DPR, Menteri Agama Ungkap Angka Perceraian di Indonesia Turun
-
Kasus Kerangka Kwitang Janggal, Komisi III DPR Usulkan Pembentukan TGPF
-
Dugaan Mark Up Mesin Jahit Rp4 Miliar, Kejari Geledah Kantor Sudin UMKM Jakarta Timur
-
Tangan dan Mulut Terikat! Polisi Ungkap Kronologi Penemuan Mayat Tanpa Identitas di Tol Jagorawi
-
Kamis Diperiksa Sebagai Tersangka Kasus Fitnah Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo Cs Tegaskan Tak Gentar
-
Geger di Manokwari! Istri Pegawai Pajak Diculik, Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Buru Pelaku