Suara.com - Dua orang wanita pria (waria) terpaksa harus berurusan dengan polisi. Pasalnya, keduanya ditangkap karena melakukan pencurian.
Kedua waria yang ditangkap yaitu Randa Sahputra alias Abel (22) warga Jalan Sei Besitang Baru, Medan dan Abdul Halim alias Melan (29) warga Dusun IV Melati, Brandan Barat, Langkat.
Kasat Reskrim Polrestabes Medan Ajun Komisaris Besar Putu Yudha Prawira mengatakan, korban kehilangan telepon genggamnya seusai dilayani kedua waria tersebut.
Korban lantas menghentikan tim pegasus yang saat itu sedang melakukan perburuan di wilayah hukum Polrestabes Medan.
Petugas yang mendapat laporan melakukan penyelidikan, dan menangkap pelaku Randa alias Abel di Jalan Zainul Arifin.
“Saat diinterogasi yang bersangkutan mengaku telah melakukan pencurian bersama temannya Abdul Halim,” katanya, seperti diberitakan Kabar Medan—jaringan Suara.com, Rabu (1/8/2018).
Petugas melakukan pengembangan dan menangkap pelaku Abdul Halim di Jalan Binjai KM 18.
“Dari kedua pelaku disita barang bukti 1 Unit ponsel dan uang Rp250.000 yang merupakan milik korban,” ucapnya.
Kekinian, kedua pelaku masih dalam pemeriksaan petugas. ”Kedua pelaku dijerat dengan Pasal 363 KUHPidana,” pungkasnya.
Baca Juga: Jika Prabowo Pilih Cawapres Lain, PKS Pilih Absen di Pilpres 2019
Berita ini kali pertama diterbitkan kabarmedan.com dengan judul "Dua Waria Ditangkap Usai Mencuri Barang Milik Korbannya"
Berita Terkait
-
Pura-pura Mati saat Dibuang ke Sungai, Lurah Perempuan Selamat
-
Cerita Fendi dan Dedi Jadi Bajing Loncat Belajar dari Youtube
-
Polisi Kantongi Ciri-ciri Perampok Bersenpi di Tanah Abang
-
Duh, CCTV di Rumah Korban Penusukan Ternyata Hanya Mainan
-
Nenek Dibunuh di Penjaringan, Polisi : Motifnya Masalah Uang
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Suara dari Aksi Buruh: Hidup di Jakarta Butuh Rp6,4 Juta, Upah Saat Ini Tak Cukup
-
KPK Ultimatum Nyumarno, Politisi PDIP Bekasi Didesak Bersaksi di Kasus Suap Bupati
-
Susah Jadi Diktator di Era Medsos, Pengamat Nilai Tuduhan ke Prabowo Tak Tepat
-
4 Personel Brimob Diamankan Usai Insiden Penembakan di Tambang Ilegal Bombana
-
Merangkak Pulang dari Semak Belukar: Kisah Nenek Saudah Korban Perlawanan terhadap Mafia Tambang?
-
Tunjangan Hakim Karir Tembus Rp110 Juta, Hakim Ad Hoc Ancam Mogok Sidang 12-21 Januari
-
Respons Istana soal Beredar Perpres Tugas TNI Atasi Terorisme
-
Aceh Masih 'Lumpuh', Status Tanggap Darurat Bencana Diperpanjang Hingga 22 Januari
-
Rekrutmen TNI AD 2026: Jadwal, Syarat Pendidikan, Batas Usia, dan Ketentuan Fisik
-
Jaksa Incar Aset Mewah Nadiem, Izin Sita Tanah-Bangunan di Dharmawangsa Diajukan ke Hakim