Suara.com - Sila ke-2 Pancasila berbunyi kemanusiaan yang adil dan beradab. Makna dari sila ini tentu saja sesuai dengan bunyinya yang berpesan kepada kita agar senantiasa memperlakukan orang lain dengan adil dan beradab. Lantas, seperti apa contoh pengamalan sila ke-2 Pancasila ini? Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini 5 contoh pengamalan sila ke-2 Pancasila.
Pengamalan Sila ke-2 Pancasila
1. Memberi Gaji yang Sesuai Beban Kerja pada Karyawan
Ketika kita membuka bisnis, kita akan membutuhkan kehadiran karyawan untuk memaksimalkan produktifitas operasional bisnis kita. Di sini, sebagai pimpinan sebuah usaha, entah itu cafe atau perkantoran, bisa mengamalkan sila ke-2 Pancasila yang berbunyi kemanusiaan yang adil dan beradab itu dengan cara memberikan gaji sesuai dengan kapasitas dan beban kerja karyawan.
Kemudian dalam interaksi sehari-harinya tidak memperlakukan karyawan bagaikan budak. Pimpinan tetap bisa menggunakan sistem komunikasi yang saling membangun dan tidak merendahkan karyawan.
2. Memberi kesempatan penganut keyakinan lain untuk merayakan hari raya agamanya
Misalnya saja imlek, yang akan jatuh pada bulan Februari 2022. Sehubungan dengan itu, kita pun bisa mengamalkan sila ke-2 Pancasila. Contoh pengamalan sila ke-2 Pancasila sehubungan dengan Imlek atau hari raya agama lain misalnya kita beri mereka kesempatan untuk merayakan.
Beri mereka ruang dan waktu, misalnya dua hari sampai seminggu untuk melakukan festival hari raya mereka. Biarkan mereka bahagia seperti halnya saat kita merayakan hari raya kita.
3. Mendengarkan orang lain yang sedang bicara dalam sebuah forum
Baca Juga: 5 Contoh Pengamalan Sila ke-1 Pancasila 'Ketuhanan yang Maha Esa' dalam Kehidupan Sehari-hari
Dalam kehidupan sehari-hari, kita kerap terlibat dalam forum-forum diskusi masyarakat untuk membahas kepentingan umum. Dalam kesempatan ini, kita pun bisa mengamalkan contoh pengalaman sila ke-2 Pancasila seperti memberi kesempatan dan mendengarkan orang lain yang sedang bicara untuk mengutarakan pendapatnya.
Bersikaplah adil, sebagaimana kita ingin didengarkan, maka kita juga wajib memberi kesempatan orang lain untuk bicara dan mendengarkan seperti kita ingin dihormati ketika kita sedang bicara dalam sebuah forum.
4. Memberikan kesempatan orang lain untuk melaksanakan aktifitasnya
Tidak hanya kita yang ingin sukses dalam melakukan sesuatu di kehidupan sehari-hari. Jadi agar kita bisa hidup bersama secara harmonis, lebih baik jika tidak mencaci maki aktifitas orang lain sekalipun dia menjadi lebih sukses daripada kita.
Ada contoh pengamalan sila ke-2 Pancasila yang sangat mudah dilihat dalam kehidupan sehari-hari, yaitu memberikan kesempatan orang lain untuk menggunakan jalan raya, seperti menyeberang atau memakai sepeda motor, sepeda, atau mobil. Orang-orang yang dapat memberikan kesempatan pejalan kaki menyeberang, bisa dikatakan telah mengamalkan contoh kecil pengamalan sila ke-2 Pancasila.
5. Menjaga ketertiban bersama
Berita Terkait
-
5 Contoh Pengamalan Sila ke-1 Pancasila 'Ketuhanan yang Maha Esa' dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Mengenal Lambang Sila ke-5 Pancasila dan Maknanya yang Mendalam, Warga Indonesia Wajib Mengetahuinya!
-
Catat! Ini Lambang Sila ke-1 Pancasila dan Maknanya yang Harus Dipahami
-
Ini Lambang Sila ke-3 Pancasila dan Maknanya yang Wajib Diketahui Seluruh Masyarakat Indonesia!
-
Penting! Makna Lambang Sila ke-2 Pancasila dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Jaksa Ungkap Cara Nadiem Hindari Konflik Kepentingan di Pengadaan Chromebook
-
Dikira Maling, Pria Mabuk yang Panjat Atap Rumah Warga di Pancoran Ternyata Hanya...
-
Jerat Baru Pasal Perzinaan di KUHP Baru, Tak Beda Jauh dari yang Lama
-
Puluhan Mahasiswa UNISA Keracunan Usai Kegiatan Pembelajaran di RS Jiwa Grhasia, Ini Pemicunya?
-
Polisi Tunggu Hasil Toksikologi, Penyebab Kematian Satu Keluarga di Warakas Masih Misteri
-
KAI Daop 1 Layani 1,6 Juta Penumpang Selama Libur Nataru 2025/2026
-
Marak Tawuran Lagi di Jakarta, Stres di Pemukiman Padat Picu Emosi Warga?
-
Drama Sidang Nadiem Makarim: Kejahatan Diadili KUHP Lama, Hak Terdakwa Pakai KUHAP Baru
-
Potret Laras Faizati di Balik Jeruji: Memegang Secarik Kertas dan Doa Ibu Jelang Sidang Pembelaan
-
Kemen PPPA Kecam Aksi Ibu Mutilasi Bayi di Jember, Soroti Dampak Pernikahan Dini dan Pengasuhan