Suara.com - Sebuah mobil berwarna silver membuat macet jalanan lantaran berteduh di bawah pohon.
Pada video yang diunggah oleh akun Instagram @memomedos, terlihat antrean kendaraan menunggui lampu merah.
Namun bukan tepat di depan lampu merah, sebab mereka mengantre kurang lebih 100 meter dari lampu merah.
Hal ini disebabkan karana sebuah mobil yang malah ngadem di bawah pohon yang jauhnya kurang lebih 100 meter dari lampu merah.
Mobil yang berhenti di tengah jalan itu lantas membuat macet berbagai kendaraan yang lewat.
"Mobil ini neduh di pohon sebelum lampu merah demi hindari panas, padahal jarak lampu merah masih jauh sekitar 100 meter," ungkap akun tersebut.
"Akibatnya jalanan menjadi macet. Padahal di depan tidak ada mobil lain," tambahnya.
Banyak pengendara lain yang melayangkan protes terhadap mobil tersebut.
"Mbek cicilan enggak wedi, ambek duit panas enggak wedi, iku lo kosong (sama cicilan enggak takut, sama duit panas enggak takut, itu lo kosong)," protes seorang pemotor.
Baca Juga: 5 Aplikasi Cek Pajak Kendaraan, Ketahui Jumlah Bayar dan Batas Akhir Pembayaran
"Nggarai macet ae (bikin macet saja)," imbuhnya.
Video tersebut tentu mengudang berbagai respons dari warganet.
"Kenapa mobilnya enggak dipakain tenda sekalian?" komentar warganet.
"Biasa naik motor lupa kalau lagi bawa mobil," imbuh warganet lain.
"Kan dalam mobil ada ac," tulis warganet lain.
"Agak-agak ya," timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
KPK Sita Rp100 M, Biro Travel Ramai-ramai Kembalikan Uang Panas Korupsi Kuota Haji
-
Tuai Polemik, Pramono Anung Pasang Badan Soal Pembangunan JPO Sarinah: Untuk Difabel
-
Kasus Mens Rea Berlanjut, Polisi Segera Klarifikasi Pandji Pragiwaksono
-
Doa Ibu Jelang Sidang Vonis Laras Faizati: Semoga Anak Saya Bebas dan Hidupnya Kembali!
-
Profil dan Rekam Jejak Yaqut Cholil Qoumas, Eks Menag yang Kini Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Menanti Vonis Empat Hari Jelang Ultah ke-27, Laras Faizati: Hadiah Terbaik adalah Kebebasan
-
Jakarta Waspada Superflu, Pramono Anung Persilakan Warga Suntik Vaksin Influenza
-
Luluk PKB: Penetapan Tersangka Gus Yaqut Harus jadi Momentum Reformasi Total Tata Kelola Haji
-
6 Fakta Kasus Yaqut Cholil Jadi Tersangka Dugaan Korupsi Kuota Haji
-
Duplik Laras Disambut Tepuk Tangan, Kuasa Hukum: Tak Ada Mens Rea, Ini Kriminalisasi!