Suara.com - Polah seorang pria di bak sebuah mobil bikin pengendara lain tak habis pikir.
Pasalnya, pria berpenampilan nyentrik itu terlihat melakukan gerakan-gerakan tak biasa.
Pada video yang diunggah oleh akun Instagram @kepoin trending, terlihat seorang pria di atas bak mobil.
Pria tersebut memakai kacamata hitam dan penutup kepala berwarna hijau.
Tak hanya menarik perhatian karena penampilannya, ia juga berperilaku tak kalah menarik.
Pria tersebut melakukan gerakan-gerakan aneh bak lakon yang tengah mengeluarkan jurus.
Mulanya pria tersebut melakukan sujud dan kembali terduduk. Ia lalu menggerakkan tangannya kemudian melakukan kuda-kudaan.
Setelah meludah, pria tersebut menggerakkan tangannya bak sedang mengeluarkan jurus-jurus tertentu.
Tak hanya mengerakkan tangan, ia juga tersenyum dan berkomat-kamit seperti sedang mengucapkan mantra.
Perilaku pria tersebut entu membuat pengendara lain yang merekam sampai tertawa.
Baca Juga: Heboh Lelaki Misterius Praktikkan Jurus Kanuragan di Atas Truk, Publik: Jelmaan Son Goku
Videonya yang viral juga mendapatkan berbagai respons dari warganet.
"Tapi kok pas dorongan tangannya ada abunya nyembur juga, ini menghibur atau lagi kesurupan," komentar warganet.
"Jurus kamehameha," imbuh warganet lain.
"Makin divideoin tingkahnya makin jadi," tulis warganet di kolom komentar.
"Hiburan lampu merah bestie," tambah warganet lain.
"Jurus kamehameha," timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
KPK Sita Rp100 M, Biro Travel Ramai-ramai Kembalikan Uang Panas Korupsi Kuota Haji
-
Tuai Polemik, Pramono Anung Pasang Badan Soal Pembangunan JPO Sarinah: Untuk Difabel
-
Kasus Mens Rea Berlanjut, Polisi Segera Klarifikasi Pandji Pragiwaksono
-
Doa Ibu Jelang Sidang Vonis Laras Faizati: Semoga Anak Saya Bebas dan Hidupnya Kembali!
-
Profil dan Rekam Jejak Yaqut Cholil Qoumas, Eks Menag yang Kini Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Menanti Vonis Empat Hari Jelang Ultah ke-27, Laras Faizati: Hadiah Terbaik adalah Kebebasan
-
Jakarta Waspada Superflu, Pramono Anung Persilakan Warga Suntik Vaksin Influenza
-
Luluk PKB: Penetapan Tersangka Gus Yaqut Harus jadi Momentum Reformasi Total Tata Kelola Haji
-
6 Fakta Kasus Yaqut Cholil Jadi Tersangka Dugaan Korupsi Kuota Haji
-
Duplik Laras Disambut Tepuk Tangan, Kuasa Hukum: Tak Ada Mens Rea, Ini Kriminalisasi!