Suara.com - Kehadiran pawang hujan Rara Istiati Wulandari alias Mbak Rara di pemakaman putra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz sontak mengundang banyak perhatian.
Bagaimana tidak, pawang hujan yang mulai dikenal sejak melakukan "ritual" di pagelaran MotoGP Mandalika Maret 2022 ini tiba-tiba muncul di antara para peziarah dan mengakui bahwa dirinya berinisiatif untuk datang langsung ke lokasi pemakaman Eril.
Berikut ini 5 fakta kehadiran Mbak Rara di pemakaman Eril berikut.
1. Tidak diundang pihak keluarga
Kehadiran Mbak Rara di pemakaman Eril di Cimaung, Jawa Barat diakui sebagai inisiatif dirinya sendiri untuk mengamankan jalannya prosesi pemakaman. Walaupun Mbak Rara mengaku sudah mengantongi izin untuk datang, namun pihak keluarga Ridwan Kamil pun mengaku tidak mengundang Mbak Rara sebagai pawang hujan dalam prosesi ini.
"Saya disini turut mendoakan agar cuaca cerah hari ini" ujar Mbak Rara saat ditemui para wartawan.
2. Minta rokok
Ritual "mengamankan" hujan ini juga dilakukan Mbak Rara dengan meminta rokok kepada orang yang berada di lokasi sebagai bagian dari ritual. Tak hanya itu, ia juga mengaku meminta Sekda untuk membacakan surah Al-Fatihah dan Al-Ikhlas.
"Saya tadi di pojokan sudah melihat langit gelap jadi secara agama Islam, saya gak bawa rokok. Terus beliau (Sekda) yang bacakan Al-Fatihah dan Al-Ikhlas" jelas Mbak Rara kepada para wartawan di sekitaran Masjid Islamic Center Baitul Ridwan tersebut.
Baca Juga: Konser Musik Diguyur Hujan Meski Sudah Datangkan Pawang Hujan Mbak Rara, Netizen: Remot AC-nya Rusak
3. Berdandan dengan misi khusus
Tak hanya kehadirannya, Mbak Rara pun ikut berkomentar soal penampilannya dalam mengikuti prosesi pemakaman Eril.
Ia mengaku bahwa dandanannya dengan menggunakan kaos setelan celana hitam serta bandana putih yang begitu ikonik diakui dirinya merupakan bagian dari visi misi khusus untuk kedamaian Indonesia.
4. Sempat ramal keadaan Eril
Saat pemberitaan awal atas hilangnya Eril, pawang hujan viral ini juga ikut menyampaikan ramalannya soal keberadaan Eril melalui akun Instagram pribadinya, @rara_cahayatarotindigo. Tindakannya itu sontak menuai hujatan di kalangan warganet.
5. Dihujat banyak warganet
Berita Terkait
-
Kang Emil: Kami Bersyukur Dianugerahi Putra yang Hidupnya Bahkan Pulangnya Mendatangkan Cinta
-
Ridwan Kamil: Eril Pasti Sangat Bahagia dan Sudah Tenang, Kami Sudah Ikhlas
-
Makam Eril Langsung Diserbu Warga yang Ingin Berziarah usai Prosesi Pemakaman Selesai
-
Gagal Hentikan Hujan di Acara Konser, Roy Suryo Sebut Rara Pawang Hujan Palsu
-
Konser Musik Diguyur Hujan Meski Sudah Datangkan Pawang Hujan Mbak Rara, Netizen: Remot AC-nya Rusak
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang