Suara.com - Baru-baru ini beredar sebuah video yang memperlihatkan seorang anak kabur dengan kondisi kaki dirantai. Penampilan anak itu tampak memprihatinkan. Ia mengaku kabur setelah disiksa oleh orang tuanya
Video yang tersebar di media sosial itu langsung menjadi viral dan perbincangan para warganet. Bahkan, kisah bocah itu sampai menjadi trending topic pada Kamis (21/7/2022).
"Viral sebuah video yang diunggah oleh pengguna instagram @/fannylauww memperlihatkan seorang amak yang kakinya dirantai," tulis akun Instagram @andreli_48, Kamis (21/7/2022).
Seperti apa kronologi lengkap anak yang kabur dengan kaki terikat rantai karena disiksa ortu tersebut? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Kronologi Kejadian
Dalam video tersebut dijelaskan, bahwa anak yang diketahui berinisial R itu disiksa oleh ayah kandung dan ibu tirinya. Kaki sang anak diikat rantai. Ia berhasil lolos dan kabur dari rumah menuju rumah tetangga, saat ayah dan ibu tirinya lupa mengunci gerbang.
R kemudian pergi ke rumah tetangga dengan kondisi kaki dirantai, mata dan leher diikat. Ia kemudian meminta makan kepada tetangganya dan mengaku bahwa dirinya kelaparan.
Dari pengakuanya, sang anak menuturkan bahwa ia tidak pernah dikasih makan oleh ayah kandung dan ibu tirinya. Sebaliknya, ia mengaku selalu disiksa oleh orang tuanya.
Dalam video yang beredar, tampak seorang tetangga menanyakan kondisi kaki anak itu mengapa terikat rantai.
Baca Juga: Tiara Marleen Mau Kasih Lagu Buat Fuji, Warganet Singgung Inisial DS
"Itu kakinya kenapa dirantai gitu?" tanya sang tetangga.
"Digembok," kata anak itu.
Anak tersebut lalu menjawab jika orang yang merantai kedua kakinya adalah orang
"Siapa yang gembok? tanya tetangga itu lagi.
"Bunda," jawab anak itu.
Berdasarkan pemberitaan yang beredar, R dirantai karena hendak mengambil makanan dari ibu tirinya.
Berita Terkait
-
Tiara Marleen Mau Kasih Lagu Buat Fuji, Warganet Singgung Inisial DS
-
Kronologi Pilot Citilink Putar Balik ke Bandara Juanda dan Meninggal Dunia
-
Video Viral Rizwan Blak-Blakan Benci Rizky Febian yang Terlalu Sibuk Kerja: Butuh Perhatian
-
Nikita Mirzani Dijemput Paksa Polisi, Fitri Salhuteru Ingin Ungkap Banyak Hal
-
Viral Tips Anak Kos Makan Irit Rp 150 Ribu Sebulan, Resepnya Bikin Publik Tepuk Jidat: Tutorial Masuk RS
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Sadis! Pembunuh Guru di OKU Ternyata Mantan Penjaga Kos, Jerat Leher Korban Demi Ponsel
-
Gebrakan Menhan-Panglima di Tambang Ilegal Babel Dikritik Imparsial: Pelanggaran Hukum, Tanda Bahaya
-
Otak Pembakar Rumah Hakim PN Medan Ternyata Mantan Karyawan, Dendam Pribadi Jadi Pemicu
-
Dari IPB hingga UGM, Pakar Pangan dan Gizi Siap Dukung BGN untuk Kemajuan Program MBG
-
Menhaj Rombak Skema Kuota Haji: yang Daftar Duluan, Berangkat Lebih Dulu
-
Isu Yahya Cholil Staquf 'Dimakzulkan' Syuriyah PBNU, Masalah Zionisme Jadi Sebab?
-
Siap-siap! KPK akan Panggil Ridwan Kamil Usai Periksa Pihak Internal BJB
-
Bukan Tax Amnesty, Kejagung Cekal Eks Dirjen dan Bos Djarum Terkait Skandal Pengurangan Pajak
-
Menhaj Irfan Siapkan Kanwil Se-Indonesia: Tak Ada Ruang Main-main Jelang Haji 2026
-
Tembus Rp204 Triliun, Pramono Klaim Jakarta Masih Jadi Primadona Investasi Nasional