Suara.com - Suara.com - Ruas jalan utama di Kebon Jeruk Jakarta Barat, mendadak gelap saat lampu penerangan jalan umum (PJU) mati pada Selasa (16/8/2022) malam.
Dari pantauan suara.com diapangan, PJU yang mati yakni di Jalan Lapangan Bola, Jalan Panjang Kebon Jeruk, dan Puri Kembangan.
Dari pengakuan warga Kebon Jeruk, Pandi (27) mengatakan lampu jalan mati sejak kemarin malam.
“Mati sejak kemarin malam,” katanya, di Kebon Jeruk, Selasa (16/8/2022).
Akibat penerangan jalan yang kurang, keadaan ini terindikasi sangat membahayakan di sekitar area terebut lantaran banyak jalan yang berlubang. Apalagi, dtambah dengan aspal yang bergelombang.
Sebelumnya diberitakan, seorang pengendara Yamaha Aerox tewas ditempat usai kepalanya terlindas bus transjakarta di Jalan S Parman, pada Jumat (5/8/2022).
Saksi di lokasi kejadian, Denny mengatakan, kecelakaan tersebut bermula ketiga korban yang mengendarai sepeda motor jenis matic melaju dari arah Grogol menuju arah Tomang.
Sesampainya korban di dekat Halte Yunus, korban terjatuh lantaran menghindari lobang penutup gorong-gorong di jalan tersebut.
“Orangnya ke tengah, motornya ke pinggir. Posisi bus way sudah masuk, dia masuk ke kolong,” kata Denny saat ditemui di lokasi, Jumat.
Baca Juga: Suami Lagi Nyenyak Tidur, Istri Loncat dari Lantai 12 Apartemen di Kawasan Kebon Jeruk
Akibatnya, korban langsung tewas ditempat, lantaran kepala korban terlindas roda belakang bus transjakarta.
“Kelindes ban belakang, kepalanya doang. motor sih gapapa. Ancur, otaknya pecah,” ungkap Denny.
Berita Terkait
-
Terowongan Mina Alami Mati Lampu, Jemaah Haji Diminta Tenang
-
Viral, Insiden Mati Lampu Stadion Patriot Candrabhaga saat Duel Thailand Vs Brunei Darussalam Berlangsung
-
Foto Pernikahan di Kala Mati Lampu Viral, Hasilnya Bikin Fotografer Banjir Pujian
-
Galian Gorong-gorong Pekayon Bikin 3 Wilayah PLN Mati Lampu
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang