Suara.com - Politisi PDI Perjuangan Ruhut Sitompul terlibat perseteruan panas dengan pegiat media sosial Helmi Felis.
Perselisihan ini bermula ketika Ruhut Sitompul mengunggah foto Helmi Felis yang bertuliskan 'Helmi Felis: Bila Jokowi tidak mundur 11 April 2022 saya siap potong leher' pada Selasa (3/1/2023). Foto ini diunggah oleh Ruhut melalui akun Twitter-nya @ruhutsitompul.
"Masih gila masuk lagi rumah sakit jiwa Grogol," tulis Ruhut seperti dikutip Suara.com pada Rabu (4/1/2023).
Melihat cuitan tersebut, Helmi Felis pun langsung bereaksi. Ia mengaku tak heran jika Ruhut Sitompul menyebarkan hoaks tentang dirinya.
"Kalau @ruhutsitompul ikutan sebar hoas soal gue, nggak heran. Inteligensinya pun hoaks, nggak ada yang genuine dari dirinya. Bunyi kentutnya pun masih ringtone HP, biar orang kira dia masih bunyi kentutnya," balas Helmi.
Tak berhenti, mantan kader Demokrat ini kembali membalas cuitan dari Helmi Felis. Ia berujar jika dirinya memiliki level berbeda dengan seterunya.
"@HelmiFelis_ Ha ha siapa kau nggak level sama aku," kata Ruhut.
Dalam cuitannya, Ruhut Sitompul juga mengungkapkan alasan mengapa dirinya menyerang Helmi Felis, yakni karena pegiat media sosial tersebut telah lebih dulu melontarkan pernyataan sembarangan soal Presiden Joko Widodo.
"Siapa suruh kau ngomong sembarangan mengenai Presiden RI ke-7 Bapak Joko Widodo. Ya aku ratakan," pungkasnya.
Baca Juga: Eks Napi Koruptor Jadi Elite PPP, Ada Campur Tangan Istana?
Berita Terkait
-
Eks Napi Koruptor Jadi Elite PPP, Ada Campur Tangan Istana?
-
Kunjungan Kerja ke Riau, Jokowi Resmikan Jalan Tol Pekanbaru - Bangkinang
-
Elite PDIP Beri Bocoran Kapan Jokowi Akan Reshuffle Kabinet: Biasanya Rabu Pon...
-
Demokrat 'Sikat' Denny Siregar Usai Sindir AHY Tak Baca Perppu Sebelum Ngritik: Sok-sokan Ndhasmu!
-
'Prosesnya Berdarah-darah' PDIP di Bawah Komando Megawati Dinilai Paling Baik Dibandingkan Parpol Lain
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Pendidikan Tak Boleh Terputus Bencana, Rektor IPB Pastikan Mahasiswa Korban Banjir Bisa Bebas UKT
-
42 Ribu Rumah Hilang, Bupati Aceh Tamiang Minta BLT hingga Bantuan Pangan ke Presiden Prabowo
-
Tanggul Belum Diperbaiki, Kampung Raja Aceh Tamiang Kembali Terendam Banjir
-
Prabowo Setujui Satgas Kuala! Anggarkan Rp60 Triliun untuk Keruk Sungai dari Laut
-
Tawuran Awali Tahun Baru di Jakarta, Pengamat Sebut Solusi Pemprov DKI Hanya Sentuh Permukaan
-
Tiket Museum Nasional Naik Drastis, Pengamat: Edukasi Jangan Dijadikan Bisnis!
-
Timbunan Sampah Malam Tahun Baru Jogja Capai 30 Ton, Didominasi Alas Plastik dan Gelas Minuman
-
Nasib Pedagang BKT: Tolak Setoran Preman, Babak Belur Dihajar 'Eksekutor'
-
Ragunan 'Meledak' di Tahun Baru, Pengunjung Tembus 113 Ribu Orang Sehari
-
KUHP Baru Berlaku Besok, YLBHI Minta Perppu Diterbitkan Sampai Aturan Turunan Lengkap