Suara.com - Setiap memulai tahun ajaran baru, siswa akan disambut dengan kegiatan MPLS atau Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah. Biasanya, kegiatan ini diisi dengan membawa makanan dengan kode tertentu, seperti apa itu biskuit tiga cara MPLS.
Bagi kalian yang sedang mengikuti kegiatan MPLS, jangan khawatir. Berikut ini penjelasannya lengkap dengan beberapa kode untuk makanan dan minuman khas MPLS.
Apa Itu Biskuit Tiga Cara MPLS
Biskuit tiga cara adalah oreo karena dalam iklannya, dijelaskan tiga cara memakannya yaitu dengan diputar, dijilat dan dicelupin. Kata-kata ini yang kemudian dipakai untuk teka-teki makanan saat MPLS.
Namun pertanyaan aneh seputar makanan dan minuman tak berhenti sampai di sini. Masih ada sederet kode lainnya yang harus ditebak, seperti yang disebutkan di bawah ini.
- Cokelat yang pintar: Smarties
- Minuman Ustadz: Air putih
- Minuman yang bangkitkan ulama: NU Green Tea
- Minuman Ratu Mesir: Cleo
- Minuman pegunungan: Mount Tea
- Minuman yang dilindungi: Larutan cap Badak
- Minuman wilayah sendiri: Mizone
- Minuman kanibal: Nutrisari
- Buah yang memiliki jantung: Pisang
- Air semut: Sprite
- Air putih yang dihormati: Susu Bendera
- Air tanah: Susu cokelat
- Air putih tidur: Susu bantal
- Makanan raja hutan: Leo
- Makanan orang kaya: Richeese
- Kacang ilmuwan: kacang atom
- Air lumpur yang disukai semut: Teh Manis
- Kacang Jepang: Mayashi
- Air mbah Surip: Jamu
- Air penjumlahan Air kali
- Bis yang tak pernah mogok: Biskuat
- Air mineral 6 T: Vit
- Minuman alat bengkel buah: Frutang
- Minuman 1000 pandangan: Vitamin C 1000
- Cokelat yang lebih baik: Better
- Biskuit Nabi: Kurma
- Pisang satu sisir: Pisang dan sisir
- Air mineral OSIS: Oasis
- Minuman 3 kaki: Larutan cap kaki tiga
- Biskuit Raja Dangdut: Biskuit Roma
- Alas kaki jepit: Sandal jepit
- Air telaga: Air the C-2
- Roti sundel bolong: Donat
- Biskuit kaget: Oops
- Batu bata Itali: Wafer Tango
- Cacing kuah: Mie rebus
- Snack anak ayam: Chiki
- Spongebob goreng: Roti goreng
- Buahnya Raja Mesir: Pir
- Cacing goreng: Mie goreng
- Chiki bohong: Lays
- Nasi jelek: Nasi goreng
- Cemilan jempol: Gery Saluut
Itulah jawaban kode makanan dan minuman yang sering diberikan saat MOS. Tulisan ini juga sekaligus menjawab pertanyaan, apa itu biskuit tiga cara MPLS. Semoga informasinya bermanfaat.
Kontributor : Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Hari Kaviar Nasional Diperingati Setiap 18 Juli di Amerika Serikat, Berikut 3 Fakta Unik Makanan Paling Mahal Ini
-
Pimpin Apel ASN di Kecamatan Batur, Sekda Banjarnegara Ingatkan Hal Ini
-
Ini Resep Bubur Merah Putih, Sajian Khas Malam Satu Suro
-
848 Siwa SMKN 2 Garut Dilepas PKL, 820 Siswa Baru Jalani MPLS
-
Siswa Baru di Bandung Barat Jalani MPLS, Begini Pesan Hengky Kurniawan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Ulah Camat di Karawang Diduga Tipu Warga Rp1,2 Miliar Modus Jual Rumah, Bupati Aep Syaepuloh Murka
-
Peringatan BMKG: Dua Bibit Siklon Picu Cuaca Ekstrem November 2025
-
Dirikan Biodigister Komunal, Pramono Harap Warga Jakarta Kelola Limbah Sendiri
-
Pramono Setujui SMAN 71 Gelar Pembelajaran Tatap Muka Senin Depan: Yang Mau Daring Boleh
-
Rekam Jejak Arsul Sani: Hakim MK yang Dilaporkan karena Ijazah Doktor Palsu, Ini Profil Lengkapnya
-
Geger Tudingan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, Kampus di Polandia Diselidiki Otoritas Antikorupsi
-
PBHI: Anggota Polri Masih Bisa Duduk di Jabatan Sipil, Asal...
-
Buntut Ledakan SMAN 72, DPR Minta Regulasi Platform Digital Diperkuat: Jangan Cuma Game Online
-
Berakhir di Tangan Massa, Komplotan Copet Bonyok Dihajar Warga di Halte TransJakarta Buaran
-
IUP Raja Ampat Terbit Sebelum Bahlil Lahir, Pakar: Pencabutan 4 Izin Langkah Tepat