Suara.com - Departemen Pertahanan AS lewat juru bicaranya mengungkap bahwa Washington sedang memantau situasi di mana Israel mengalami ketakutan terhadap respons militer Iran atas agresi baru-baru ini terhadap negara tersebut.
Jenderal Patrick Ryder yang merupakan juru bicara Pentagon mengatakan kepada wartawan pada hari Selasa waktu setempat bahwa "kami memantau situasi dan kami berkomitmen untuk mendukung Israel melawan Iran".
"Kita harus siap menghadapi segala kemungkinan. Jika Iran mengambil tindakan apa pun terhadap Israel, kami berkomitmen untuk membela Israel," jawabnya menanggapi sebuah pertanyaan.
Ia juga berbicara mengenai percakapan baru-baru ini antara Menteri Pertahanan PBB Lloyd Austin dan Menteri Perang Israel Yoav Gallant mengenai gencatan senjata di Gaza.
Ketegangan terus mengalami peningkatan di Asia Barat sejak Israel melancarkan serangan terhadap Iran dengan alasan “membela diri” yang hingga kini terus memicu kecaman global.
Abbas Araghchi, Menteri Luar Negeri Iran menulis surat kepada Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Presiden Dewan Keamanan dan Majelis Umum menyusul agresi Israel.
Araghchi mengatakan kepada masyarakat internasional dalam suratnya bahwa pelanggaran mencolok Israel tersebut tidak akan dibiarkan begitu saja dan bahwa Iran memiliki hak asasi untuk menanggapi serangan terhadap kedaulatan nasionalnya sesuai dengan hukum internasional dan Piagam PBB.
Berita Terkait
-
Netanyahu Bakal Gelar Pernikahan Putranya, Tapi Takut Diserang Drone
-
Turki Pimpin Koalisi Global Stop Pasokan Senjata ke Israel
-
Israel Serang Iran: Timur Tengah di Titik Paling Berbahaya Dalam Beberapa Dekade
-
Dramatis! Delegasi Eropa Diserang Gas Air Mata Saat Petik Zaitun di Tepi Barat
-
Ribuan Warga Palestina di Gaza Hadapi Eksekusi Massal, PBB Ungkap Alasannya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tawuran Awali Tahun Baru di Jakarta, Pengamat Sebut Solusi Pemprov DKI Hanya Sentuh Permukaan
-
Tiket Museum Nasional Naik Drastis, Pengamat: Edukasi Jangan Dijadikan Bisnis!
-
Timbunan Sampah Malam Tahun Baru Jogja Capai 30 Ton, Didominasi Alas Plastik dan Gelas Minuman
-
Nasib Pedagang BKT: Tolak Setoran Preman, Babak Belur Dihajar 'Eksekutor'
-
Ragunan 'Meledak' di Tahun Baru, Pengunjung Tembus 113 Ribu Orang Sehari
-
KUHP Baru Berlaku Besok, YLBHI Minta Perppu Diterbitkan Sampai Aturan Turunan Lengkap
-
KUHAP Baru Berlaku Besok, YLBHI Sebut Indonesia Darurat Hukum
-
Demokrat Tegaskan SBY Difitnah, Ancam Penjarakan Akun TikTok Penyebar Isu Ijazah Jokowi
-
Sabu 50 Kg Disamarkan Label Durian, Kurir Ditangkap sebelum Masuk Kampung Bahari
-
Ternyata Ini Alasan Bupati Karawang Lantik Ratusan ASN pada Malam Tahun Baru