Suara.com - Rusia masih terus menarik perhatian publik usai terjadi gempa beberapa waktu lalu.
Terbaru, beredar informasi menyebutkan ada beberapa ekor paus beluga terdampai usai Tsunami Rusia terjadi.
Kabar itu beredar di media sosial (Medsos) TikTok.
Akun TikTok bernama "bangsaonline" mengunggah informasi itu pada Rabu, 30 Juli 2025.
Konten video tersebut memperlihatkan sejumlah paus beluga di pesisir pantai.
Terdapat keterangan diberikan pengunggah, berikut narasinya:
“di Balik Tsunami Rusia, Nelayan Lokal Selamatkan Lima Paus Beluga yang Terdampar”.
Hingga Kamis, 7 Agustus 2025, unggahan tersebut telah disukai oleh hampir 300.000 pengguna dan menuai hampir 3.000 komentar.
Melansir dari TurnBackHoax.id, tim pemeriksa fakta menelusuri potongan gambar dari video tersebut dengan Yandex Image.
Baca Juga: CEK FAKTA: Beredar Tautan Bantuan Bibit Ayam dari Pemerintah Tahun 2025, Benarkah Asli?
Hasil penelusuran menemukan video serupa yang diunggah oleh salah satu platform berbagi video asal Rusia, odnoklassniki, dengan judul dalam Bahasa Indonesia berarti “Sebuah keluarga paus beluga diselamatkan di Kamchatka”.
Video tersebut sudah beredar sejak Agustus 2023 lalu.
Tim pemeriksa fakta kemudian memasukkan potongan gambar serupa ke Google Lens.
Hasil penelusuran mengarah ke pemberitaan media asal India thedailyjagran.com “Did Beluga Whales Really Warn Of Russia’s Massive Earthquake? Here’s Truth Behind Viral Claim”.
Untuk diketahui dari pemberitaan yang tayang pada Rabu, 30 Juli 2025 itu, video tersebut pertama kali diunggah ke YouTube pada Agustus 2023, dua tahun sebelum bencana di Rusia yang akhir-akhir ini terjadi.
Disebutkan bahwa sekelompok ikan beluga terdampar terdampar akibat pasang surut air laut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
4 Kementerian Bakal Godok Aturan Pembatasan Gim Online Setelah Insiden Mengerikan di SMAN 72 Jakarta
-
Maling Motor Bersenjata Mainan di Taman Sari Bonyok Parah, Ternyata RK Residivis Kakap
-
Ketua DPD RI Pimpin Dukungan World Peace Forum: Indonesia Diklaim sebagai Contoh Harmoni Dunia
-
Segera Punya SLHS! BGN Bakal Tutup Sementara SPPG yang Tak Daftar ke Dinkes
-
Di DPR, Menteri Agama Ungkap Angka Perceraian di Indonesia Turun
-
Kasus Kerangka Kwitang Janggal, Komisi III DPR Usulkan Pembentukan TGPF
-
Dugaan Mark Up Mesin Jahit Rp4 Miliar, Kejari Geledah Kantor Sudin UMKM Jakarta Timur
-
Tangan dan Mulut Terikat! Polisi Ungkap Kronologi Penemuan Mayat Tanpa Identitas di Tol Jagorawi
-
Kamis Diperiksa Sebagai Tersangka Kasus Fitnah Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo Cs Tegaskan Tak Gentar
-
Geger di Manokwari! Istri Pegawai Pajak Diculik, Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Buru Pelaku