Suara.com - Vice Presiden Eksekutif Utah Jazz, Dennis Lindsey, memastikan dua penggawanya, Rudy Gobert dan Donovan Mitchell, sudah berbaikan dari perseteruan mereka.
Lindsey mengatakan hal itu dalam telekonference dengan awak media pada, Selasa (5/5/2020) waktu Amerika Serikat.
Perseteruan bermula saat Gobert dengan angkuh dilaporkan ESPN, berkeliling menyentuh rekan-rekannya di Utah Jazz dan barang-barang mereka.
Saat itu, Gobert tidak tahu dirinya tengah terinfeksi virus Corona Covid-19. Pada 11 Maret, barulah Gobert mengetahui dirinya positif Covid-19.
Kabar positifnya Gobert terjangkit Covid-19 membuat NBA menangguhkan kompetisi bola basket paling prestisius di muka bumi tersebut pada musim ini.
Sehari kemudian, Donovan Mitchell mengumumkan bahwa dirinya juga positif Covid-19.
Gobert kemudian meminta maaf atas sikapnya yang sebelumnya bercanda terhadap virus corona.
"Mereka siap melupakan itu, bergerak maju, bertindak profesional," kata Lindsey dikutip Suara.com dari Reuters, Rabu (6/5/2020).
"Dengar, Covid-19 pada malam (11) Maret itu benar-benar belum pernah terjadi sebelumnya."
Baca Juga: Tak Terima Ayahnya Ditikam, Siswa SMA Bacok Guru SD
"Itu menggiring mikroskop ke tim kami, dan kami mendapatkannya. Karena itu, kami senang dengan susunan kolektif tim kami, terutama Donovan dan Rudy."
"Mereka telah mengatakan bagian mereka kepada satu sama lain, mereka berdua sudah bertemu di tingkat kepemilikan, tingkat manajemen, tingkat kepelatihan, tingkat pemain satu sama lain, mereka sepenuhnya berpartisipasi dalam latihan melalui Zoom kami."
"Kami sepenuhnya mengharapkan tim bersama-sama dengan cara yang hebat dan terus bergerak maju sebagai satu kelompok...Pada level paling dasar, mereka tahu mereka saling membutuhkan untuk mencapai tujuan yang ingin kita capai dan itu adalah menjadi tim terakhir yang bertahan dalam NBA."
Bebas Virus Corona
Semua pemain Jazz dan anggota staf dinyatakan bebas dari virus Corona Covid-19 pada 27 Maret.
Rudy Gobert mengatakan pada 12 April melalui Instagram Live tentang Donovan Mitchell.
Berita Terkait
-
Bikin Terenyuh, Bocah 7 Tahun Positif Covid-19 Ini Packing Pakai Tas Kresek
-
CEK FAKTA: Benarkah 67 Karyawan Indogrosir Jogja Positif Covid-19?
-
Sebelum Meninggal, Pasien Covid-19 di Singapura Dinyatakan Sembuh
-
Tiga Pengguna KRL Positif Covid-19, Diduga Tanpa Gejala
-
Virus Corona di Kremlin: Perdana Menteri Rusia Positif Covid-19
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP