Suara.com - Pengalihan subsidi bahan bakar minyak (BBM) ke sektor produktif yang berimbas pada naiknya harga BBM subsidi mengakibatkan penjualan bahan bakar minyak jenis pertamax terus meningkat secara signifikan.
Tidak tanggung-tanggung peningkatan tersebut terjadi secara drastis hingga saat ini mencapai angka di atas 20 persen. Dan angka ini terjadi secara merata di seluruh Indonesia.
"Konsumsi Pertamax naik lebih dari 20 persen secara Nasional, sejak BBM Bersubsidi naik," kata VP Komunikasi Pertamina, Ali Mundakir di sela diskusi tentang pemberantasan Mafia migas di Warung Daun Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (6/12/2014).
Meningkatnya konsusmi Pertamax tentu disambut positif perusahaan minyak pelat merah ini, karena hal tersebut jauh berbeda ketika harga BBB Bersubsidi jauh di bawah harga yang ditetapkan pemerintah saat ini. Mundakir memperkirakan peningkatan konsumsi pertamax akan terus meningkat, karena selisih harga Pertamax dan premium sekarang hanya terpaut seribuan rupiah.
"Kita senang ya, karena tidak seperti biasanya yang cenderung stabil bahkan menurun. Saya kira akan terus meningkat karena harganya sudah tidak jauh berbeda," tambahnya.
Harga premium yang sekarang mencapai Rp8500 mendorong pemilik kendaraan beralih ke Pertamax, karena kualitas Pertamax ketimbang premium.
Berita Terkait
-
Pertamina Miliki Kilang Minyak di Venezuela, Terdampak?
-
Pertamina, Shell, BP, dan Vivo Kompak Turunkan Harga BBM di Awal Tahun
-
Pertamina Catat Kenaikan Konsumsi BBM dan LPG Selama Libur Nataru 2026
-
Harga BBM SPBU Shell, Vivo, BP Serentak Turun, Ini Daftarnya
-
Update BBM Pertamina 1 Januari 2026: Harga Pertamax dan Dex Series Turun!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Awal Tahun 2026, Lebih dari 20 Ribu Wajib Pajak Sudah Lapor SPT via Coretax
-
Inflasi Tahun 2025 Tembus 0,64%, Harga Pangan dan Emas Jadi Pemicu Utama
-
Dekarbonisasi Jadi Syarat Mutlak Industri Manufaktur RI Tembus Pasar Ekspor
-
Penangkapan Presiden Venezuela Bisa Guncang Pasar Kripto, Ini Alasannya
-
Demi Coretax, Purbaya Izinkan Ditjen Pajak Perbanyak Jabatan Baru
-
IHSG Meroket ke Level Tertinggi, Apa Saja Saham yang Cuan?
-
Bali Dituding Sepi, Begini Data Pelancong Asing di RI
-
GOTO Diborong BlackRock dan Vanguard, Target Harga Saham Capai Rp 100 Tahun Ini?
-
Bandara IKN Kini Tak Hanya Layani VVIP, Tapi Bisa Penerbangan Komersial
-
Rupiah Masih Suram di Awal Pekan Ini, Merosot ke Level Rp 16.740