Suara.com - Mutasi virus corona Covid-19 ditemukan pertama kali di Inggris. Varian baru dari virus tersebut diduga telah menyebabkan lonjakan kasus.
Menurut laporan yang dilansir dari Express, varian baru virus corona ini lebih berisiko menginfeksi kalangan anak-anak. Tetapi, semua orang tetap perlu mengambil langkah melindungi diri dari penularan virus corona.
NHS telah menyoroti 3 gejala utama virus corona Covid-19 yang termasuk demam tinggi, batuk terus-menerus serta hilangnya indra penciuman dan perasa.
Tetapi, virus corona Covid-19 juga bisa menyebabkan gejala yang kurang jelas. Apalagi setelah muncul varian baru virus corona Covid-19.
Aplikasi ZOE COVID Symptom Study pun telah mencatat beberapa gejala tak biasa dari virus corona Covid-19. Berikut gejala Covid-19 non-klasik yang ditemukan oleh para peneliti.
- Sakit kepala dan kelelahan adalah gejala awal virus corona Covid-19 paling umum
- Sakit tenggorokan, kehilangan nafsu makan dan sesak napas
- Delirium adalah gejala umum pada orang tua
- Ruam terlihat di sekitar delapan infeksi
Pada beberapa orang, gejala aneh lainnya dari virus corona Covid-19 termasuk ruam atau delirium. Sedangkan, hilangnya indra penciuman dan perasa salah satu gejala awal utama virus corona dan prediktor terbaik.
"Berdasarkan analisis, kami percaya bahwa orang yang memiliki gejala aneh harus mengisolasi diri dan menjalani tes," kata peneliti.
Meski begitu, Tim Spector OBE, ilmuwan utama di aplikasi ZOE COVID Symptom Study dan Profesor Epidemiologi Genetik di King's College London mengatakan pengujian saja tidak cukup menghentikan penyebaran virus corona Covid-19.
Intinya, semua orang perlu memahami bahwa tak semua pasien virus corona Covid-19 mengalami gejala utamanya. Seseorang bisa mengalami sakit kepala, kelelahan, diare, nyeri otot, nafsu makan turun dan kebingungan termasuk gejala lain virus corona.
Baca Juga: Gejala Kanker Prostat, Waspadai Nokturia dan Nyeri saat Buang Air Kecil
Karena itu, Anda harus tinggal di dalam rumah untuk isolasi diri bila mengalami ssalah satu gejala yang mengarah pada infeksi virus corona Covid-19.
Berita Terkait
-
Merasa Flu Terus-menerus? Jangan-jangan Itu Sinusitis, Kenali Tandanya
-
Alarm Kemanusiaan: 20 Anak di Sumenep Meninggal Akibat Campak, Menkes Turun Tangan
-
Orang Dewasa Bisa Cacingan? Picu Penyumbatan Usus dan Komplikasi Organ
-
5 Gejala Pradiabetes yang Wajib Diwaspadai, Termasuk Kesemutan Tangan dan Kaki!
-
Belajar dari Kepergian Mpok Alpa: Lakukan SADARI untuk Deteksi Kanker Payudara Sekarang
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak
-
Apoteker Kini Jadi Garda Terdepan dalam Perawatan Luka yang Aman dan Profesional
-
3 Skincare Pria Lokal Terbaik 2025: LEOLEO, LUCKYMEN dan ELVICTO Andalan Pria Modern
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor