Suara.com - Setelah kembali gagal maju di Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta 2017, kader Partai Demokrat, Hasnaeni Moein, akhirnya mendukung calon petahana Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat.
Perempuan yang menganggap dirinya 'wanita emas' ini memberikan dukungan langsung dihadapan Ahok dan pendukungnya di acara Kampanye Rakayat, Rumah Lembang, Jalan Lembang, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (24/11/2016).
"Kita mendukung calon gubernur yang bisa menyelesaikan persoalan di DKI," ujar Hasnaeni.
Menurut Hasnaeni, Jakarta di tangan Ahok sudah banyak mengalami perubahan ke arah yang lebih baik. Dia dihadapan pendukung Ahok-Djarot mengatakan kawasan tempat tinggalnya sudah tidak lagi terendam banjir.
"Yang jelas rumah saya nggak banjir lagi. Makasih Pak," ucap dia.
Tak hanya itu, dia juga mengapresiasi kinerja Ahok-Djarot yang telah membuat Jakarta lebih rapih dan bersih setelah adanya petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum.
"Dan kemarin saya jalan ke Monas luar biasa, satu biji pun saya nggak melihat ada sampah. Saya melihat jalan di taman semuanya sangt bersih berkat Pak Ahok," kata Hasnaeni.
Berita Terkait
-
Awal Mula Ari Wibowo dan Ira Wibowo Jadi Pendukung Ahok-Djarot
-
Jokowi: Saya Bela-belain Naik Kuda Agar Jakarta Dingin Lagi
-
Ahok: Jika Mau Jujur, Apartemen Kalibata City Program Pelanggaran
-
Polri Kerahkan 87 SSK Amankan Demo 25/11 dan 2/12 di Jakarta
-
Kuasa Hukum: Penetapan Tersangka Buni Yani Tidak "Fair"
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Mafia Tanah Ancam Banyak Pihak, JK: Saya Sendiri Korbannya, Harus Dilawan Bersama!
-
Gusdurian Tolak Gelar Pahlawan Soeharto: Prabowo Sarat Kepentingan Politik dan Relasi Keluarga!
-
Prabowo Dikabarkan Lakukan Pelantikan Sore Ini, Arif Satria jadi Kepala BRIN?
-
YES 2025 Siap Jadi Ruang Anak Muda Bersuara untuk Ekonomi Indonesia yang Hijau dan Inklusif
-
Buruh Dorong Kasus Marsinah Diungkap Kembali, Apa Kata Istana?
-
Terjerat 3 Kasus Korupsi, Segini Total Kekayaan Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Si Tuan Tanah
-
Skandal Chromebook: Kejagung Limpahkan Berkas Nadiem Makarim dan Tiga Tersangka Lain
-
KPK Tak Hadir, Sidang Praperadilan Paulus Tannos Ditunda 2 Pekan
-
Roy Suryo Cs Jadi Tersangka Ijazah Palsu Jokowi, Penuhi Panggilan Polisi Kamis Ini?
-
Babak Baru Ijazah Jokowi: Roy Suryo Jadi Tersangka, Tegaskan Tak Gentar Hadapi Panggilan Polisi