Suara.com - Kota Tomohon menjadi daerah dengan angka penambahan kasus baru COVID-19 terbanyak di Sulawesi Utara, awal pekan ini, bila dibandingkan dengan daerah lainnya.
"Sulut hari ini (Senin) ketambahan sebanyak 24 kasus baru COVID-19, Kota Tomohon terbanyak dengan sembilan kasus," kata juru bicara Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 Sulawesi Utara Steaven Dandel di Manado.
Setelah Tomohon, diikuti Kota Manado (tujuh kasus), Bitung (tiga kasus), Kabupaten Minahasa Utara dan Bolaang Mongondow Timur masing-masing dua kasus, dan Kabupaten Minahasa (satu kasus).
Sejak kasus perdana diumumkan pemerintah provinsi pada 14 Maret 2020 lalu, akumulasi kasus COVID-19 di Sulawesi Utara telah mencapai sebayak 5.452 orang.
Sebanyak 609 orang atau sebesar 11,17 persen sementara mendapatkan perawatan intensif di sejumlah rumah sakit.
Peningkatan jumlah pasien COVID-19 juga diikuti dengan angka kesembuhan pasien.
Saat ini, sebanyak 4.637 orang atau sebesar 85,05 persen dari total akumulasi positif COVID-19 telah dinyatakan sembuh.
Selanjutnya, pasien yang dilaporkan meninggal (Case Fatality Rate) sebanyak 206 orang atau sebesar 3,78 persen.
"Penularan COVID-19 masih terjadi, warga diharapkan disiplin menerapkan protokol kesehatan mencegah penyebaran," kata dia. [Antara]
Baca Juga: Positif COVID-19, Melaney Ricardo Akui Kesakitan dan Keluarkan Banyak Uang
Berita Terkait
-
Anggaran Daerah Dipotong, Menteri Tito Minta Pemda Tiru Jurus Sukses Sultan HB X di Era Covid
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
-
Viral! Video Orientasi Mengerikan di Bitung: Siswa Dilucuti, Dipukuli, Lalu Diancam
-
Indonesia Nomor 2 Dunia Kasus TBC, Menko PMK Minta Daerah Bertindak Seperti Pandemi!
-
Korupsi Wastafel Rp43,59 Miliar saat Pagebluk Covid-19, SMY Ditahan Polisi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
Terkini
-
Pelaku Ledakan SMAN 72 Belajar Rakit Bom dari Internet, Kerap Akses Konten Kekerasan di Situs Gelap
-
Atasi Keluhan Pengemudi Ugal-ugalan, Gubernur Pramono Setujui Pelatihan 1.000 Sopir Baru Mikrotrans
-
Antisipasi Cuaca Ekstrem, Pemprov DKI Lanjutkan Operasi Modifikasi Cuaca di Langit Banten
-
Bikin Warga Resah! Polisi Ungkap Pemicu Bentrokan Ormas dan Matel di Cengkareng
-
Genjot Investasi, Pemprov Jateng Raih Penghargaan Pioneer of Economic Empowerment
-
Ini Jawaban Istana soal Rencana Ubah Rp1.000 jadi Rp1 dalam Waktu Dekat
-
Eks Direktur Bongkar Rahasia Terminal BBM Merak: Kenapa Harus Sewa Padahal Bisa Hemat Biaya Impor?
-
Viral! Detik-Detik Bentrok Ormas BPPKB Banten vs Debt Collector di Cengkareng, Bawa Bambu dan Batu
-
Ajukan PK Kasus Korupsi Asabri, Eks Dirut Adam Damiri Merasa Putusan Hakim Tidak Adil
-
Polisi Ringkus Penembak Pengacara di Tanah Abang, Pistol Didapat dari Timor Leste