Suara.com - Video memperlihatkan seorang pedagang nasi goreng di pinggir jalan memasak dengan cara yang berbeda menjadi sorotan warganet.
Cara memasak pedagang nasi goreng itu berbeda daripada umumnya.
Video itu dibagikan oleh akun Tiktok @revan.z22. Video itupun viral.
Dalam video tersebut, pedagang nasi goreng itu memasak menggunakan sebuah alat.
Alat tersebut bertujuan untuk mengaduk nasi goreng yang sedang dimasak.
Tuai Perdebatan
Berdasarkan video tersebut, penjual nasi goreng itu tampak mengaduk masakannya hanya menggunaakan satu tangan.
Sementara itu, terdapat sebuah mesin yang berada di tengah wajan.
Mesin tersebut berputar hingga membuat nasi bercampur.
Baca Juga: Tampil Modis, Menlu Retno Marsudi Kenakan Sepatu Kanan Kiri Beda Warna
Dalam video tersebut, mesin itu tampak seperti robot yang dibuat oleh si penjual.
Robot tersebut terbuat dari besi yang telah dirakit sedemikian rupa.
Penjual hanya mengaduk nasi yang dimasak secara perlahan.
Unggahan itu menyebutkan kejadian tak biasa terjadi di Malang, Jawa Timur.
"Nasi goreng modern pakai robot di Malang," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Di samping itu, warganet justru menilai robot yang dibuat oleh si penjual tidak efektif.
Berita Terkait
-
Pingsan Saat Manggung, Tangan Lesti Kejora saat Digendong Rizky Billar Jadi Sorotan
-
Publik Geger Gara-gara Bayar Parkir Ratusan Ribu di Farmhouse Lembang
-
Viral Adik Kakak Rebutan Bayar Tagihan Ayah di rumah Sakit, Tuai Pujian dari Warganet
-
Tampil Modis, Menlu Retno Marsudi Kenakan Sepatu Kanan Kiri Beda Warna
-
Cinta Tak Direstui karena Bukan PNS, Pedagang Sayur Bongkar Tabungan, Sehari Bisa Segini
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
-
Darah Tumpah di Caracas, 75 Tewas Saat Pasukan AS Serbu dan Tangkap Presiden Maduro
-
Wagub Babel Dicecar 10 Jam di Bareskrim, Misteri Ijazah Sarjana Terkuak?
-
Yusril Sebut Batas Kritik dan Hinaan di KUHP Baru Sudah Jelas
-
Update Terbaru Kompleks Haji Indonesia di Arab Saudi, Siap Meluncur Tahun Ini
-
Rugikan Negara Rp16,8 Triliun, Isa Rachmatarwata Dipenjara 1,5 Tahun
-
'Raja Bolos' di MK: Anwar Usman 113 Kali Absen Sidang, MKMK Cuma Kirim Surat Peringatan
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
AS Ancam 'Serang' Iran, Senator Sebut Rezim Teheran Mirip dengan Nazi
-
Anak Marah Gawainya Dilihat? Densus 88 Ungkap 6 Ciri Terpapar Ekstremisme Berbahaya