Suara.com - Heboh sempuran lumpur tanah merah di Gandul Depok jadi perhatian netizen hari ini. Terlebih vokalis Ungu, Pasha sewot melihat itu.
Kejadian itu di Jalan Raya Gandul, Kelurahan Gandul, Kecamatan Cinere, Kota Depok. Jalan di sana tertutupi lumpur tanah merah.
Lumpur tanah merah itu menyembur dari pinggir jalan. Hingga lumpur menggenang.
Ihwal semburan lumpur itu dari proyek galian PLN.
Lokasi lumpur tanah merah itu tepay di RT14/3 dan RT24/5 daerah gandul. Nah, lokasi rumah Pasha Ungu di dekat sana.
Dalam sebuah video yang diunggah instagram depok24jam, tampak Pasha sewot anaknya terlambar ke sekolah karena lewat jalan itu. Jalan di sana macet parah.
Dalam video yang beredar, Pasha Ungu terlihat mengenakan peci, kaos putih dan celana pendek. Intonasi bicaranya pun meninggi saat protes kepada salah satu petugas.
"Ya tapi mana orangnya? Ini kasihan, harus ada yang kasih tau ini," kata Pasha Ungu di postingan Depok 24 Jam, Rabu (31/8/2022).
Selain sewot, Pasha Ungu juga membantu mengatur jalannya lalu lintas yang macet.
Baca Juga: Adelia Pasha Tegaskan Tindakan Suaminya Bukan Pencitraan: Kalau Gak Turun, Gak Dibuka Jalannya!
Akibat semburan lumpur itu, jalan menjadi macet dan licin. Bahkan banyak pengendara motor yang jatuh.
PLN minta maaf
Pihak PLN Jawa Barat pun minta maaf karena kejadian itu.
Permintaan maaf itu disampaikan lewat instagram PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB).
Mereka menjelaskan di sana ada proyek kabel SKTT 150kV Gandul -Kemang sebagai bagian dari perkuatan sistem kelistrikan pada Rabu pagi (31/08/22).
“Kami memohon maaf kepada masyarakat dan pengguna jalan yang berada di sekitar Jalan PLN Raya atas ketidaknyamanan yang diakibatkan oleh pekerjaan PLN, kami dari PLN akan segera melakuan pembersihan jalan dan area lain yang terdampak secepat mungkin,” begitu tulis PLN.
Berita Terkait
-
Pasha Ungu Minta Kejelasan Peran TNI-Polri dalam Penyelenggaraan Haji
-
Akhirnya Diperbaiki, 'Jebakan Batman' Jalan Juanda Depok yang Bikin Celaka Pengendara
-
Bikin Pemotor Jatuh, Menyoal Kualitas Perbaikan Jalan Juanda Depok yang Cepat Rusak Total
-
Bukan untuk Kantong Pribadi, Buruh Senior Depok Kawal Upah Layak bagi Generasi Mendatang
-
Pria di Depok Tewas Ditusuk Saat Tertidur Pulas, Pelaku Teriak 'Gua Orang Lampung'
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Perkuat Kerja Sama Pendidikan IndonesiaInggris, Prabowo Panggil Mendikti ke Hambalang
-
MAKI Ingatkan Jaksa Jangan Terjebak Manuver Nadiem Makarim
-
Kemenkes Siapkan Strategi Swab Mandiri untuk Perluas Deteksi Dini Kanker Serviks
-
KPK Bakal Periksa Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Korupsi RPTKA
-
Polda Metro Jaya Sita 27 Kg Sabu dan Happy Five Senilai Rp41,7 Miliar di Tangerang
-
Propam Usut Dugaan Salah Prosedur Polisi yang Amankan Pedagang Es Gabus di Johar Baru
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan
-
KAI Daop 1 Rilis Jadwal Mudik Lebaran 2026, Siapkan 37 Ribu Kursi Per Hari
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam
-
Mensos Paparkan Data Bencana Januari 2026: 34 Titik Melanda Indonesia, Jawa Jadi Wilayah Terbanyak