Suara.com - Pemerintah melalui Menteri Energi dan Sumber Daya (ESDM) Mineral Sudirman Said berencana akan menyimpan stok Bahan Bakar Minyak (BBM) di kilang-kilang minyak yang terletak di luar negeri.
Hal tersebut, lantaran hingga saat ini fasilitas penyimpanan BBM atau kilang yang ada di Indonesia masih sangat minim dan tidak bisa menampung BBM sebagai cadangan.
“Ini kan momentum yang tepat, ketika harga minyak dunia sedang jatuh, kita harus beli minyak kan untuk cadangan. Tapi sayangnya, kalau kita beli sekarang sarana penyimpanannya kan belum memadai. Jadi mau nggak mau kita titip di negara penjual, ini jalan keluarnya,” kata Sudirman saat ditemui di kantor Ditjen Ketenagalistrikan, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (28/3/2016).
Kendati demikian, ketika ditanya lebih lanjut negara manakah yang akan menjadi tujuan pemerintah untuk menitipkan BBM tersebut dan risiko apa yang akan ditanggung oleh pemerintah jika melakukan hal tersebut, Sudirman enggan menjabarkan lebih detail.
“Belum, ini kan baru rencana. Belum ada pembahasan atau diskusi lebih lanjut mengenai ini. Tapi ini akan kita bicarakan dan diskusikan risikonya apa, dan insentif juga akan dibicarakan juga skemanya nanti bagaimana,” ungkapnya.
Hingga saat ini, cadangan BBM di Indonesia baru sekitar 18-22 hari. Angka ini sangat rendah jika dibandingakan dengan Singapura, Cina, Thailand dan Malaysia yang memiliki cadangan BBM rata-rata diatas 90 hari. Kondisi inilah yang membuat pemerintah gencar mencari cara untuk meningkatkan cadangan BBM guna ketehanan energi nasional.
Berita Terkait
-
OPEC+ Ngotot Tambah Produksi 137 Ribu BPH, Pasar Panik!
-
2 Hari 2 Kilang Minyak Besar Terbakar Hebat, Ini 5 Faktanya
-
Menkeu Purbaya Bilang Malas Bangun Kilang Minyak, Pertamina Ungkap Bukti
-
Soal Penyebab Kilang Minyak Dumai Terbakar, Bahlil: Tanya ke Pertamina!
-
Kilang Pertamina di Dumai Terbakar, Kementerian ESDM: Kalau Ini Murni Kecelakaan
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
Terkini
-
Inovasi Digital Program PNM Mekaar Raih Penghargaan di IDX Channel Anugerah Inovasi Indonesia 2025
-
Pasar Kripto Anklok Parah, Bitcoin Diprediksi Rebound Pasca Guncangan Tarif AS-China
-
Inflasi Naik, Biaya Pendidikan Makin Mahal
-
IHSG Merah di Awal Sesi, Analis Prediksi Bearish di Tengah Ketegangan AS-China
-
Awali Pekan Ini, Harga Emas Antam Terus Melonjak Tinggi Sebesar Rp 2.303.000 per Gram
-
Rokok Ilegal Jadi 'Hantu' Industri Tembakau, Buruh Minta Tindakan Tegas
-
Crazy Rich Borong Saham CBRE? Transaksi 200 Miliar, Nama Andry Hakim Mencuat
-
Trump Bikin Bitcoin Anjlok, Ini Penyebab dan Prediksi Harganya
-
TPG 2025 Terancam Tertunda? 6 Kode Ini di Info GTK Jadi Penentu
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya