News / Nasional
Senin, 05 Januari 2026 | 19:09 WIB
Petugas menyiapkan menu Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dikelola Jimmy Hantu di SPPG Mutiara Keraton Solo, Tamansari, Bogor, Selasa (16/12/2025). [Suara.com/Alfian Winanto]
Baca 10 detik
  • KSP RI, Muhammad Qodari, menjamin realisasi penciptaan 19 juta lapangan kerja melalui program strategis pemerintah.
  • Program Makan Bergizi Gratis diproyeksikan menyerap sekitar 3 juta tenaga kerja langsung dan tidak langsung.
  • Pemerintah juga mendorong penyerapan tenaga kerja ke luar negeri, mengubah citra TKI menjadi 'Diaspora Indonesia'.

"Kami siapkan panel interaktif digital di sekolah-sekolah daerah pelosok. Nanti akan ada guru virtual yang memberikan materi dengan kualitas yang sama seperti di kota-kota besar. Ini cara kita menutup gap kualitas pendidikan secara nasional," pungkas Qodari.

Melalui kombinasi penguatan ekonomi domestik dan ekspansi ke pasar global, KSP optimis target lapangan kerja yang dicanangkan Presiden dapat tercapai secara bertahap seiring dengan peningkatan kompetensi SDM di berbagai bidang seperti welder, hospitality, hingga caregiver.

Reporter: Tsabita Aulia

Load More